Latest News

Cara Mempertajam Daya Ingat

Kali ini Kertas Kecil Kita akan share tentang bagaimana Cara Mempertajam Daya Ingat, Meski secara teori sangatlahh sulit menghindar dari masalah daya ingat namun pada beberapa studi yang telah dilakukan ditemukan hal hal yang dapat dilakukan untuk meminimalisasi menurunnya daya ingat.

Penurunan daya ingat disamping karena faktor penuaan alamiah juga karena pola hidup atau gaya hidup yang salah.

Berikut ini cara untuk Mempertajam Daya Ingat :
 
  • Mintalah pikiran Anda untuk mengingat apa yang ingin Anda ingat.
  • Simpan berkas, beri indeks dan rekam dengan baik di tempat yang baik pula.
  • Jangan bingung jika Anda sedang melupakan sesuatu.
  • Mintalah bantuan kepada pikiran bawah sadar.
  • Berikan konteks dan latar belakang fakta dalam pikiran.
  • Ubahlah fakta yang ada ke dalam format yang Anda miliki.
  • Pahami suatu hal secara menyeluruh maka Anda akan mudah ingat.
  • Hindari kerumitan informasi dengan membaginya menjadi komponen-komponen kecil.
  • Buatlah skema pikiran-pikiran Anda.
  • Yakini bahwa Anda bisa dan mampu untuk mengingat.
  • Tetapkan hati untuk meningkatkan daya ingat Anda dan mulailah mengerjakan sesuatu dengan benar saat ini.
  • Buanglah rasa rendah diri akan ingatan Anda. Ingatlah bahwa Anda tidak berpikir sendirian dan bahwa orang lain juga memiliki masalah ingatan.
  • Yakinlah dan jangan ragu-ragu dalam mengingat.
  • Segera cari tahu apa yang membuat ingatan anda bermasalah dan pecahkan masalah Anda.
  • Disiplinkan pikiran kita agar tidak mudah kacau.
  • Pahami bahwa kapasitas pikiran Anda tidak terbatas.
  • Hubungkan informasi-informasi Anda dengan cara membuat cerita-cerita pendek.
  • Hubungkan informasi anda dengan benda-benda yang familiar dan mudah diingat.
  • Hubungkan informasi benda dengan bunyi-bilangan contoh angka 1 untuk sepatu, 2 untuk gua dsb.
  • Hubungkan informasi dengan bentuk benda lain. Misalnya tiang bendera mirip angka 1, bebek mirip angka 2 dsb.
  • Hubungkan benda-benda dengan bunyi abjad.
  • Hubungkan informasi dengan gabungan bentuk huruf dan angka.
  • Hubungkan benda dengan jumlah himpunannya.
  • Cocokkan dan kenali ciri khusus dari nama dan wajah seseorang.
  • Jika ingin mengingat angka, carilah arti dari angka-angka tersebut.
  • Ketahui kombinasi sebesar-besarnya dari bilangan dan asosiasikan angka-angka tersebut dengan kata-kata.
  • Sampaikan informasi yang Anda ketahui pada orang lain melalui berbicara dan berpidato.


  • KELEBIHAN
    • Teknik penyajian dengan contoh-contoh yang banyak dan sederhana.
    • Penyajian ilustrasi dan gambar menambah ketertarikan dan pemahaman pembaca.
    • Desain kover yang bagus dan menarik.
    KEKURANGAN
    • Penyajian contoh-contoh yang terlalu banyak tanpa penjelasan contoh yang memadai.
    • Judul sub bab yang tidak mewakili isi.
    KEBERMANFAATAN
    • Memberikan tips-tips yang sederhana untuk memperkuat daya ingat.
    • Menyajikan contoh-contoh cara memperkuat daya ingat yang mudah untuk dipraktekkan.